Analisis Faktor Risiko Kematian Jemaah Haji Embarkasi Surabaya Tahun 2023

Main Article Content

Gunawan Widodo
Een Hendarsih
Annisa Brilian Ornadi
Swatika Dyah

Abstract

Jawa timur menempati urutan pertama di Indonesia untuk jumlah jemaah haji yang memiliki resiko tinggi kematian. Oleh karena itu, penting untuk mengetahui faktor risiko yang berhubungan dengan kematian jemaah haji, terutama faktor usia, jenis kelamin, dan komorbid atau penyakit penyerta. Penelitian ini dikhususkan pada embarkasi Surabaya karena merupakan penyumbang terbesar kejadian kematian jemaah haji. Mengetahui profil kesehatan jemaah haji embarkasi Surabaya yang meninggal saat ibadah haji tahun 2023, faktor resiko yang berhubungan dengan kematian jemaah haji embarkasi Surabaya 2023, serta mengetahui evaluasi dalam pelaksanaan pelayanan kesehatan calon jemaah haji. Metode penelitian berupa observasional analitik dengan desain crossectional. Kasus adalah jemaah yang wafat saat ibadah haji sedangkan kontrol merupakan jemaah yang hidup. Dianalisis secara univariat, bivariat dengan chi square. Analisis penelitian ini menggunakan analisis bivariat chi square dimana hasil analisis menunjukkan bahwa pemeriksaan kesehatan awal merupakan salah satu faktor risiko yang mempengaruhi tingginya mortalitas jemaah haji embarkasi Surabaya. Jemaah haji embarkasi Surabaya yang meninggal mayoritas laki-laki berjumlah 103 jemaah dan berusia ≥ 65 tahun dengan 129 jemaah. Penyebab kematian jemaah haji terbanyak yaitu penyakit cardiovaskuler sebanyak 72 jemaah (42,1%). Pemeriksaan kesehatan awal merupakan salah satu faktor risiko yang mempengaruhi tinggi rendahnya mortalitas jemaah haji embarkasi Surabaya tahun 2023

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Widodo, G., Hendarsih, E. ., Ornadi, A. B., & Dyah, S. (2024). Analisis Faktor Risiko Kematian Jemaah Haji Embarkasi Surabaya Tahun 2023. CoMPHI Journal: Community Medicine and Public Health of Indonesia Journal, 5(1). Retrieved from http://comphi.sinergis.org/comphi/article/view/215
Section
Research Articles

References

Kholilurrohman. Hajinya Lansia Ditinjau dari perspektif Bimbingan dan Konseling Islam. Jurnal Dakwah dan Komunikasi : IAIN Surakarta. 2017 December; Vol. 2 No. 2 Available on 10.22515 / balagh.v2i2.1021.

Elwindra. K3 Pada Pelayanan Kesehatan Haji. Jurnal Persada Husada Indonesia [Internet]. 2020 October [cited 2023 Aug 6]; Vol. 7 No. 27(2020) Hal 1-10 . ISSN : 2622-4666

Pudjo Wahjudi dan Maya Fahmi Putriana, Karakteristik dan Status Kesehatan Jemaah Haji Kabupaten Banyuwangi Tahun 2012, Jurnal IKESMA, Volume 10, Nomor 1, Maret 2014, hal 1-12

Cahyani AI. Formal Dalam Peraturan Haji Di Indonesia. El-Iqtishady. 2019;1(2):108

Dewan Perwakilan Rakyat. Undang undang RI No.8 Tahun 2019 tentang Penyelenggaraan Haji dan Umrah. 2019; (004252A):83.

Noor M. Haji dan Umrah. J Hum Teknol. 2018;4(1):38–42

Kementrian Kesehatan Republik Indonesia. Infodatin Haji 2015 [Internet]. 2015. p. Available from: https://pusdatin.kemkes. go.id/resources /download/ pusdatin/ infodatin/ Infodatin – Haji

Kementrian Kesehatan RI. Permenkes No.15 Tahun 2016 Tentang Istithaah Kesehatan. 2016. Available from : https://peraturan.bpk.go.id/Details/113016/permenkes-no-15-tahun-2016.

Levine SM. The Global Impact of Respiratory Disease. Chest; 2022

Pusat Kesehatan Haji Kementrian Kesehatan RI. Petunjuk Teknis Operasional Siskohatkes Bagi Petugas Kesehatan Haji Di Kabupaten/ Kota Dan Embarkasi; 2019

Sarvasti D. Pengaruh Gender dan Manifestasi Kardiovaskular Pada COVID-19. Indones J Cardiol. 2020;41(2).

Al Shimemeri A. Cardiovascular disease in Hajj pilgrims. J Saudi Heart Assoc. 2012 Apr;24(2):123-7. doi: 10.1016/j.jsha.2012.02.004. Epub 2012 Feb 16. PMID: 23960680; PMCID: PMC3727516.

Jayanti, Krisnita. Pelaksanaan Sistem Surveilans Kesehatan Haji Di Dinas Kesehatan Kota Surabaya. Jurnal Ilmu Kesehatan Masyarakat [Online], 13.2 (2017): n. pag. Web. 27 Feb. 2024

Handayani D, et al. Indeks Prediksi Risiko Kematian Jemaah Haji di Provinsi Jawa Timur. Jurnal Wiyata, 2016; Vol. 3 No. 2. P-ISSN 2355-6498 |E-ISSN 2442-6555

Sakti A, Idrus A , Muhadi HS. Karakteristik Mortalitas Jemaah Haji Indonesia Akibat Penyakit Kardiovaskular Characteristics of the Indonesian Pilgrims Mortality due to Cardiovascular Disease. J Penyakit Dalam Indonesia. 2019; 6(4):2017–20

Afshin-Nia, F., Dehkordi, H. M., Fazel, M. R., & Ghanei, M.. How to reduce cardiovascular mortality and morbidity among Hajj Pilgrims: A multiphasic screening, intervention and assessment. Annals of Saudi medicine, 1999; 19(1), 55-57

Ardiana M, Utami ER, Al Farabi MJ, Azmi Y. The Impact of Classical Cardiovascular Risk Factors on Hospitalization and Mortality among Hajj Pilgrims. ScientificWorldJournal. 2023 Apr 18;2023:9037159. doi: 10.1155/2023/9037159. PMID: 37113442;

Taibah, Hassan et al. “Health information, attitudes and actions at religious venues: Evidence from hajj pilgrims.” International Journal of Disaster Risk Reduction 51 (2020): 101886 - 101886.

Rustika R, Oemiati R, Asyary A, Rachmawati T. An Evaluation of Health Policy Implementation for Hajj Pilgrims in Indonesia. J Epidemiol Glob Health. 2020 Dec;10(4):263-268. doi: 10.2991/jegh.k.200411.001. Epub 2020 Apr 20. PMID: 32959605;

Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa (Pusat Bahasa) ES. Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) Haji [Internet]. 2022 [cited 2022 Jan 20]. Available from: https://kbbi.web.id/haji

Departemen Gizi Kesehatan Masyarakat, Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Indonesia, Depok 16424, Indonesia. Respons Imunitas Yang Rendah Pada Tubuh Manusia Usia Lanjut. Makara Kesehat [Internet]. 2006;10(1):47–53. Available from: journal.ui.ac.id

Direktorat Jenderal Penyelenggaraan Haji dan Umrah. Tuntunan Manasik Haji Dan Umrah Kementerian Agama Ri [Internet]. 2020. 1–354 p. Available from: http://haji.kemenag.go.id

Pusat Data dan Informasi Kementrian Kesehatan RI. Infodatin Lansia. 2016; Available from: https:// pusdatin.kemkes.go.id/resources /download/pusdatin/infodatin/ Infodatin - Lansia